Jaipong bermula dari tari ketuk tilu, tarian tradisional khas Sunda. Setelah berkembang dengan berbagai variasi, baik dalam musik maupun gerak, tarian ini menjelma menjadi jaipongan. Kesenian ini pada kenyataannya telah melancong ke mancanegara dan sering menjadi duta bangsa.
Tari jaipong sebetulnya merupakan tarian yang sudah modern dan sudah mengalami modifikasi. Tari ini dimainkan dengan iringan musik yaitu degung. Kumpulan beragam alat musik seperti kendang, gong, saron, kacapi, dan lain-lian. Degung bisa diibararatkan orkestra dalam sebuah pagelaran musik klasik, atau pop.
Ciri khas jaipong adalah musiknya yang menghentak dan dinamis. Alat musik kendanag terdengar paling menonjol selama mengiringi tarian. Tarian ini biasanya dibawakan oleh seseorang, berpasangan, dan juga kelompok. Jaipong sering dipentaskan pada acara hiburan selamatan dan perta pernikahan.
Gerak tari ini didominasi goyangan pinggul, pinggang, punggung, tangan, dan kepala. Irama musiknya lebih dikenal lewat hentakan gendang. Itu sebabnya, meski pada dasarnya semua perangkat seni saling berkait untuk menciptakan gerak dan irama yang serasi.
Jaipong ada sejak zaman Kerajaan Pajajaran, Galuh, dan bahkan tercatat ketika Purnawarman berkuasa di Kerajaan Tarumanagara pada abad ke 5.
Tari jaipong jenis lembuh dan gemulai, dikenal berkembang pada komunitas pegunungan Parahiyangan yang dingin.
Sedangkan di sebelah utara Jawa Barat yang bersuhu panas, umumnya melahirkan gerakan zigzag dan enerjik. Dalam catatan arsip sejarah abad ke-18 dan 19, tari jaipong disebut-sebut sebagai salah satu seni tari yang diminati pejabat dan tuan tanah kala itu. Seni ini, tari ini disejajarkan dengan wayang golek, tanjidor, barongsai, kuda renggong, topeng, rudat, reak, debus, sampai pencak silat.
Alam rupanya turut melakukan proses seleksi terhadap kesenian ini. Daerah Karawang, mislanya, lebih banyak melahirkan bibit-bibit unggul penari jaipong. Di sana, seni jaipong bukan saja dilestarikan oleh pemerintah daerah, tetapi juga melekat dalam masyarakat.
Pada tradisi di masyarakat pesisir ini, kesenian jaipongan digunakan sebagai sarana hiburan saat panen padi, resepsi perkawinan, upacara adat, dan perpisahan sekolah. Kunjungan pejabat dari luar daerah juga disuguhkan tarian yang dijuluki 'Goyang Karawang'.
Tempat Berbagi wawasan Sejarah ,Seni,Budaya Sunda dan Sejarah,Seni Budaya Nusantara
About Me
Link Teks
Copy/paste code dibawah ini ke blog anda.
Banner Sobat
Links Sobat
Mau SmS Gratis !!!
Blogroll
http://babadsunda.blogspot.com. Diberdayakan oleh Blogger.
Browse » Home »
Seni Budaya Sunda
» Jaipong
Jaipong
Jika menurut Anda artikel ini bermanfaat, silahkan vote ke Lintas Berita agar artikel ini bisa di baca oleh orang lain.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Cari isi Blog disini
Selamat Datang
Selamat Datang
di blog Sejarah Seni dan budaya,
Saya berharap kritik dan saran anda
pada kolom komentar, dan Setiap Pengunjung yang Followers this Site/Join this Site ke blog ini maka saya akan followers this Site /Join this Site kembali pada blog anda, dijamin 100% follow back U Blogs.....
dan bagi yang ingin tukar Links/Banner tinggalkan pesan anda. Selamat berjalan-jalan di blog Carita Ki Sunda
Temukan saya di FACEBOOK
(jakatatal@yahoo.com)
TERIMA KASIH
ATAS KUNJUNGAN ANDA
Labels
Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani
Katagori
-
▼
2010
(140)
-
▼
November
(36)
- Wakca Nyarita KasumedangLarang
- HANJUANG DI KARATON KUTAMAYA KIWARI JADI SAKSI
- Video Tutorial Membuat Banner di Photoshop
- KERAJAAN SUMEDANGLARANG
- KERAJAAN TEMBONG AGUNG
- Jejak-jejak kehidupan kerajaan Sumedang
- Web-browsing tools - Bookmarks
- Cara Jitu berburu Backlink secara MLM
- Naskah Carita Ratu Pakuan (Kropak 410)
- Penelusuran Situs Gunung Lingga Sumedang (Situs P...
- Lagu Monumental Cadas pangeran Sumedang (Ai Shanty...
- Situs/makam keramat Kecamatan Cimalaka
- Situs/makam keramat kecamatan Buahdua
- Situs/Makam keramat kecamatan Tomo
- Situs/Makam keramat kecamatan Tanjungkerta
- Situs/Makam keramat kecamatan Jatigede
- Situs/Makam keramat kecamatan Sumedang Utara
- Situs/Makam keramat kecamatan rancakalong
- situs/Makam Keramat Wilayah Kec.Wado
- Contoh tugas kelompok analisis tari serimpi oleh m...
- Rengkong
- Jaipong
- Ketuk Tilu
- Kacapi Suling
- Tari Digenjring Bonyok
- Tari Topeng Cisalak
- Blantek
- Sisingaan
- Seni Buhun Tutunggulanan
- Angklung
- Kuda renggong
- Bangreng
- Ringkasan Silsilah Panembahan Singaperbangsa
- Daftar Nama Kepala Desa/Lurah Se-Kabupaten Sumedan...
- RAJA-RAJA KARAJAAN SUNDA
- Daftar nama kepala desa se-kab.sumedang
-
▼
November
(36)
Posting Anyar
Buku Tamu
Followers
SahabatKu
Sahabat FB
Dicari Sponsor
Dicari ....Sponsor !!! Untuk Cetak BukuSejarah Kerajaan Sumedanglarang Nyukcruk Galur SumedangLarang Informasi lebih lanjut
0 komentar:
Posting Komentar
Pengunjung yang baik tentunya memberikan Komentar,kritik serta saran yang sopan disini, Terima kasih atas komentar dan kunjungan nya